PPKM STMIK DCI beri peluang kerja dan kuliah GRATIS
Ditengah kesulitan ekonomi dan berbagai pembatasan kegiatan kerja hingga berujung pemutusan kerja, tetapi tidak demikian dengan yang dilakukan STMIK DCI, STMIK DCI berikan fasilitas kerja dan kuliah gratis untuk lulusan sekolah .
Program Perkuliahan Kerja Magang (PPKM) yang Kami selenggarakan tahun ajaran ini memberikan peluang kepada para lulusan sekolah menengah dan setara untuk bisa memperoleh pekerjaan dan dapat fasilitas kuliah gratis sampai lulus. berikut ini syarat yang harus dipersiapkan oleh para calon mahasiswa
